Pintu Utama Rumah Sliding
Hasil Pencarian Pintu Utama Rumah Tinggal
Maaf, barangnya tidak ketemu
Coba cek lagi kata pencarianmu.
Belanja di App banyak untungnya:
Saat ini, pintu sliding kaca rumah sering digunakan pada berbagai gaya desain rumah karena kesannya yang modern dan minimalis. Selain itu, pintu sliding juga sangat multifungsi, sebagai contoh, dapat menjadi dinding kaca sekat ruangan.
Penggunaan pintu kaca sliding rumah sangatlah berkembang, jikalau kalian hanya mengenal pintu kaca geser dengan menggunakan kaca polos yang ditempered menjadi kaca tempered biasa, nerarti kalian sudah ketinggalan jaman. Hal ini disebabkan oleh karena sekarang, banyak sekali opsi material kaca yang bisa diubah menjadi kaca tempered untuk pintu kaca geser tersebut. Jenis kaca apa saja yang bisa kalian pilih? Kita akan bahas satu per satu dalam artikel ini untuk menjadi bahan pertimbangan kalian dalam menggunakan pintu kaca geser tersebut.
Kaca Fabric Lamilux Glass Untuk Pintu Sliding Kaca
Kaca Fabric menggunakan insert fabric dengan motif unik di tengah-tengah kaca, sehingga kaca ini bisa dijadikan material kaca untuk pintu sliding sehingga punya visual unik yang menerawang cocok jika diintegrasikan sebagai pintu sliding. Kaca Lamilux bisa dicustom dengan menggunakan material fabric yang kalian punya, sehingga pintu sliding jadi lebih personal.
Kaca Tekstur Dania untuk Pintu Sliding Kaca
Selain itu, penggunaan material dengan kaca tekstur atau kaca motif merupakan salah satu hal yang bisa kalian eksplor sebagai pintu sliding kaca, untuk mendapatkan efek yang mewah dan menawan, sebagai contoh kalian bisa menggunakan kaca tekstur garis seperti motif daripada series kaca dania yang sering dikenal dengan kaca Moru, atau juga kaca motif kotak yang biasa disebut dania crosspane.
Kaca Buram Acid untuk Pintu Sliding Kaca
Penggunaan jenis kaca buram, atau biasa disebut dengan nama lain kaca Acid akan membuat ruangan dan pintu sliding tersebut menjadi terlihat lebih minimalis namun tetap mewah. Kalian bisa menggunakan jenis kaca tersebut untuk menjamin kualitas daripada kaca buram, karena kaca Acid berbeda dengan kaca sandblast dan stiker sandblast dari segi kualitasnya.
Pintu Kaca Geser dengan Kaca Crystal
Buat kalian yang tertarik untuk menggunakan kaca dengan efek transparan, kalian bisa menggunakan dan mengintegrasikan jenis kaca crystal dan kaca extra clear. Berbeda dengan kaca polos biasa, dengan menggunakan kaca crystal, maka pintu kaca geser kalian akan terlihat mewah dan bening.
Segera datang ke jaringan distribusi dan toko kaca terdekat dari kami, yaitu Kaca Glassmart di www.glassmart.co.id.
Pintu geser atau sliding door tak hanya fungsional, tapi juga bisa menjadi elemen estetika yang mempercantik tampilan rumah Anda. Dengan desainnya yang modern dan minimalis, sliding door dapat memberikan kesan luas dan terbuka pada ruangan.
Nah, bagi Anda yang sedang mencari inspirasi, berikut 5 model pintu rumah sliding door aesthetic yang bisa Anda pertimbangkan. Simak yuk!
Baca Juga: Pipa Air Bocor? Jangan Panik! Lakukan Cara ini
Hasil Pencarian Pintu Aluminium Rumah Utama
Maaf, barangnya tidak ketemu
Coba cek lagi kata pencarianmu.
Belanja di App banyak untungnya:
Model Pintu Sliding Door untuk Rumah yang Aesthetic
Berikut adalah beberapa model yang bisa Anda jadikan referensi, ya!
Model ini merupakan yang paling klasik dan mudah ditemukan. Kesederhanaan kaca bening memberikan kesan luas dan bersih pada ruangan. Cocok untuk dipadukan dengan berbagai gaya interior, mulai dari minimalis hingga industrial.
Pintu geser kayu menghadirkan nuansa natural dan hangat pada ruangan. Cocok untuk rumah bergaya minimalis, skandinavia, atau tradisional.
Memilih Model Pintu Sliding Door yang Tepat
Selain model, ada beberapa faktor lain yang perlu dipertimbangkan saat memilih sliding door, seperti:
Dengan mempertimbangkan semua faktor di atas, Anda dapat memilih model pintu rumah sliding door aesthetic yang tepat untuk kebutuhan dan selera Anda.
Ingin informasi lebih lanjut? Kunjungi ecatalog.sinarmasland.com untuk informasi seputar properti hingga jual beli properti!
- Segini Kisaran Biaya Meninggikan Rumah Agar Tidak Banjir
- 7 Rekomendasi Merk Bed Cover Terbaik 2024
- Begini Cara Mengatasi Rumah Lembab
Sliding Door Aluminium
Aluminium merupakan material yang kuat, ringan, dan tahan karat. Sliding door aluminium cocok untuk rumah modern dan minimalis.
Sliding Door Kaca Patri
Kaca patri menghadirkan sentuhan artistik dan unik pada ruangan. Cocok untuk rumah bergaya klasik atau vintage.
Sliding Door Kombinasi
Anda juga bisa memadukan beberapa material berbeda untuk menciptakan sliding door yang unik dan menarik. Contohnya, kombinasi kaca dan kayu, aluminium dan kaca patri, atau kayu dan metal.